Kamis, 15 Juli 2010

Apa itu HIV ? Bagaimana cara mencegah HIV ?

HIV menyebabkan AIDS. Virus ini akan merusak sistem kekebalan tubuh dengan cara menyerang sel darah putih. Seorang yang terkena penyakit AIDS, tidak dapat melindungi dirinya dari macam bibit penyakit. Awalnya orang yang terinfeksi HIV tampak seperti orang yg sehat dan tidak memperlihatkan gejala tertentu. Fase ini terjadi 5-7 tahun tergantung dari kekebalan tubuh si penderita. Selanjutnya, akaan muncul gejala seperti hilangnya selera makan, tubuh merasa lemas, dansaat malam keringat keluar berlebihan. Kemudian akan timbul bercak2 di kulit, kelenjar getah bening bengkak, diare terus menerus, dan flu yg tidak sembuh2.

Fase ini berlangsung selama 6 Bln sampai 2 Thn. Tahap terakhir atau fase AIDS akan terdiagnosa setelah kekebalan tubuh sudah sangat berkurang. Pada tahap ini biasanya penderita mudah terserang pneumonia, TBC, herpes, gangguan saraf, dan lainnya. Kejadian ini berlangsung selama 3-6 Bln. Untuk mengetahui seseorang dinyatakan positif menderita AIDS, harus dilakukan pemeriksaan laboratorium terhadap banyaknya jumlah sel T pda darahnya.

Orang bisa tertular HIV karena hubungan seksual. Virus HIV bisa menyerang orang yang memakai narkoba dan tato yang menggunakan jarum suntik dan semprotan yg telah terkontaminasi oleh virus HIV. Transfusi darah jga bsa menularkan virus HIV. Ibu yg sedang hamil bila mengidap penyakit HIV, janinnya jga akan tertular.

Cara mencegah Virus HIV :

1. Menghindari hubungan seks bebas dengan orang yang menderita HIV.
2. Menghindari hubungan seks dengan orang yang pecandu narkoba.
3. Menjamin sterilitas alat suntik dan menggunakannya untuk sekali pakai.
4. Mengadakan pemeriksaan laboratorium terhadap orang yang akan mendonorkan darahnya.

0 Komentar:

Posting Komentar

-'CHAT BARENG'-

 

-'PENGUNJUNG'-

-'FOLLOWERS'-

-'KATEGORI'-